No
|
Standar Operasional Prosedur (SOP)
|
Dokumen |
---|---|---|
1
|
Layanan Informasi Berbasis Teknologi Informasi (TI)
|
|
2
|
Penerimaan Berkas Perkara
|
|
3
|
Penetapan Majelis Hakim (PMH)
|
|
4
|
Penunjukan Panitera Pengganti (PP)
|
|
5
|
Pemeriksaan Perkara Banding
|
|
6
|
Sidang Pengucapan Putusan
|
|
7
|
Penetapan Majelis Hakim (PMH)
|
|
8
|
Pengiriman Berkas dan Salinan Putusan Sela
|
|
9
|
Sidang Lanjutan Setelah Putusan Sela
|
|
10
|
Pemberkasan dan Minutasi Perkara Banding
|
|
11
|
Pengembalian Berkas Bundel A dan Pengiriman Salinan Putusan
|
|
12
|
Publikasi Putusan
|
|
13
|
Pengarsipan Berkas Perkara
|
|
14
|
Peminjaman Arsip Berkas Perkara
|
|
15
|
Pelayanan Prodeo Tingkat Banding
|
|
16
|
Pelaporan Perkara Tingkat Banding
|
|
17
|
Pelaporan Perkara Tahunan
|
|
18
|
Pelaporan Bulanan dan Tahunan Perkara Tingkat Pertama
|
|
19
|
Pengelolaan Biaya Proses Perkara
|
|
20
|
Pengelolaan Biaya ATK Perkara
|
|
21
|
Penanganan Pengaduan
|
|
22
|
Inovasi LAIKA (Layanan Informasi Perkara)
|
|
23
|
Inovasi LAYARTAMU (Layanan Virtual Tatap Muka)
|
Adapun uraian tugas pokok (Job Description) berdasarkan dengan struktur organisasi Pengadilan Tingkat Banding tersebut pada bagan struktur adalah sebagai berikut :
Merencanakan dan menyelenggarakan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Peradilan Agama Kendari serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijaksanaan MARI dan Peraturan Peundang-undangan yang berlaku.
Bersama dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Kendari merencanakan dan melaksanakan tugas pokok dan fungsi Peradilan Agama Kendari serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijaksanaan MARI dan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
Memeriksa dan mengadili serta memutus perkara banding dan melakukan pembinaan serta pengawasan Peradilan sesuai ketentuan yang berlaku.
Merencanakan dan melaksanakan pemberian pelayanan teknis dibidang Administrasi Perkara, Administrasi Peradilan lainya dan administrasi kesekretariatan di lingkungan Peradilan Agama Kendari serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijaksanaan teknis Ketua Peradilan Agama Kendari dan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
Mewakili Panitera dalam merencanakan dan melaksanakan pelayanan teknis dibidang administrasi perkara dan administraasi peradilan lainnya di lingkungan Peradilan Agama Kendari serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai kebijaksanaan teknis Ketua PTA. dan Perundang-undangan yang berlaku.
Merencanakan dan melaksanakan administrasi perkara, mempersiapkan persidangan perkara, menyimpan berkas perkara yang masih berjalan dan urusan lain yang berhubungan dengan masalah perkara banding serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas kepada atasan sesuai kebijakan yang ditetapkan Ketua Pengadilan Tinggi Agama dan berdasarkan peraturan perundang-undangan
Merencanakan dan melaksanakan pengumpulan, pengolahan dan pengkajian data, menyajikan statistik perkara, menata arsip perkara dan melakukan pengurusan administrasi pembinaan hukum agama, mengawasi dan mengevaluasi/melaporkan pelaksanaan tugas kepada atasan berdasarkan Peraturan Perundang-Undangan yang berlaku dan kebijakan Ketua PTA Kendari.
Membantu Hakim dalam pelaksanaan persidangan perkara banding sampai dengan putusan dan melaksanakan tugas administrasi pada bagian Kepaniteraan.
Mewakili Sekretaris dalam merencanakan dan melaksanakan pelayanan teknis administrasi umum di lingkungan Peradilan Agama Kendari serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijaksanaan teknis Peradilan Agama Kendari dan Peraturan Perundang- undangan yang berlaku.
Merencanakan dan melakukan pengurusan kepegawaian serta mengawasi, mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijaksanaan yang ditetapkan oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama Kendari dan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
Merencanakan dan melaksanakan urusan surat menyurat, perlengkapan rumah tangga Pengadilan Tinggi Agama Kendari dan perpustakaan serta mengawasi dan melaporkan pelaksanaan tugas sesuai kebijaksanaan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Kendari dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Menyelenggarakan Administrasi dan Tata Usaha Keuangan sesuai Ketentuan yang berlaku.
Nama | : | Akbar, SH. |
NIP | : | 19740228.201408.1.003 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Ambon, 28 Februari 1974 |
Jabatan | : | Pengadministrasi Persuratan, Sub Bagian Tata Usaha Dan Rumah Tangga |
TMT Jabatan | : | 11 Juni 2020 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Muda (III/a) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2020 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Tri Widiyastuti Pratiwi, SH. |
NIP | : | 19860331.200904.2.005 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Kendari, 31 Maret 1986 |
Jabatan | : | Analis Sumber Daya Manusia Aparatur, Sub Bagian Kepegawaian Dan Teknologi Informasi |
TMT Jabatan | : | 12 Juni 2020 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Tingkat I (III/d) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2021 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Rusdianto, SE. |
NIP | : | 19841102.200904.1.011 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Kendari, 02 November 1984 |
Jabatan | : | Kepala Sub Bagian Kepegawaian Dan Teknologi Informasi Pengadilan Tinggi Agama Kendari |
TMT Jabatan | : | 11 Desember 2018 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Tingkat I (III/d) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2021 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Abdul Azis Yusuf , SE. |
NIP | : | 19771214.200502.1.001 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Bitung, 14 Desember 1977 |
Jabatan | : | Kepala Sub Bagian Kepegawaian Dan Teknologi Informasi Pengadilan Tinggi Agama Kendari |
TMT Jabatan | : | 15 Oktober 2021 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Tingkat I (III/d) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2021 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Arif Syukur, S.Ag. |
NIP | : | 19730730.200604.1.001 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Muna, 30 Juli 1973 |
Jabatan | : | Kepala Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga Pengadilan Tinggi Agama Kendari |
TMT Jabatan | : | 16 Januari 2018 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Tingkat I (III/d) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2018 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Hj. Kudesia, SH. |
NIP | : | 19711215.199903.2.002 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Jakarta, 15 Desember 1971 |
Jabatan | : | Kabag. Perencanaan Dan Kepegawaian PTA. Kendari |
TMT Jabatan | : | 23 Desember 2015 |
Pangkat / Golongan | : | Pembina Tingkat I (IV/b) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 Oktober 2020 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | Drs. Rustan, M.HI. |
NIP | : | 19690202.200003.1.001 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Toronipa, 02 Februari 1969 |
Jabatan | : | Kepala Bagian Perencanaan Dan Kepegawaian Pengadilan Tinggi Agama Kendari |
TMT Jabatan | : | 23 Desember 2015 |
Pangkat / Golongan | : | Pembina Tingkat I (IV/b) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 01 April 2020 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
Nama | : | H. Basir Ahmad, SH., MH. |
NIP | : | 19700507.200212.1.006 |
Tempat, Tgl Lahir | : | Bone, 07 Mei 1970 |
Jabatan | : | Panitera Pengganti Pengadilan Tinggi Agama Kendari |
TMT Jabatan | : | 24 Mei 2017 |
Pangkat / Golongan | : | Penata Tingkat I (III/d) |
TMT Pangkat / Golongan | : | 10 Oktober 2018 |
RIWAYAT PENDIDIKAN
RIWAYAT JABATAN
PENGHARGAAN
|
© 2025 Pengadilan Tinggi Agama Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara ™